Latest Article Get our latest posts by subscribing this site

Makin Nggak Berharga, Emas Terkapar Hingga ke Rekor Terburuk

 Pegawai merapikan emas batangan di Galeri 24 Pegadaian, Jakarta, Kamis (22/4/2021). Harga emas batangan yang dijual Pegadaian mengalami penurunan nyaris di semua jenis dan ukuran /satuan.  (CNBC Indonesia/Tri Susilo) Foto: Pegawai merapikan emas batangan di Galeri 24 Pegadaian, Jakarta, Kamis (22/4/2021). Harga emas batangan yang dijual Pegadaian mengalami penurunan nyaris di semua jenis dan ukuran /satuan. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)


PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI  - Emas masih terus melemah. Pada perdagangan Kamis (1/9/2022) pukul 06:44 WIB, harga emas dunia di pasar spot berada di US$ 1.708,29 per troy ons. Melemah 0,14%.

Harga emas tersebut adalah yang terendah sejak 20 Juli lalu. Pelemahan pagi ini memperpanjang tren negatif harga emas yang sudah berlangsung selama tiga hari beruntun. Pada perdagangan kemarin, harga emas juga amblas 0,75% ke posisi US$ 1.710,71 per troy ons.

Pelemahan juga membawa emas mendekati level US$ 1.600 dan semakin menjauh dari level psikologis US$ 1.800 per troy ons. PT BESTPROFIT

BEST PROFIT



Dalam sepekan, harga emas sudah jatuh 1,6% secara point to point. Dalam sebulan, harga emas sudah amblas 2,8% sementara dalam setahun anjlok 5%.

Edward Moya, analis dari OANDA, mengatakan arah pergerakan kebijakan bank sentral Amerika Serikat (AS) ke depan makin jelas yakni pengetatan secara agresif. Kondisi ini membuat emas terus terpuruk. BESTPROFIT


Setelah pernyataan Ketua Bank Sentral AS (The Federal Reserve/The Fed) Jerome Powell yang hawkish pekan lalu, pejabat the Fed Loretta Mester mengatakan The Fed akan menaikkan suku bunga acuan sampai 4% hingga awal tahun depan. Sebagai catatan, the Fed sudah menaikkan suku bunga acuan sebanyak 225 bps hingga ke kisaran 2,25%-2,5% sepanjang tahun ini. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF­

"Sangat jelas the Fed akan sangat agresif dengan pengetatan moneternya karena tekanan inflasi yang meningkat. Ini bukan kondisi yang bagus buat emas," tutur Moya, seperti dikutip Reuters.

Moya mengingatkan pengetatan kebijakan moneter tidak hanya datang dari AS tetapi juga wilayah lain seperti Eropa. Kondisi tersebut semakin memperburuk pergerakan emas ke depan.

Kenaikan suku bunga acuan membuat dolar AS terus dicari sehingga harga emas makin mahal. Hal tersebut membuat daya tarik emas berkurang.

TIM RISET CNBC INDONESIA

Bos Sawit Semringah, Harga CPO Naik Lagi Nih!

 Seorang pekerja memuat tandan buah segar untuk didistribusikan dari tempat pengumpul ke pabrik CPO di Kabupaten Kampar di provinsi Riau, Indonesia, Selasa (26/4/2022). (REUTERS/Willy Kurniawan) Foto: Seorang pekerja memuat tandan buah segar untuk didistribusikan dari tempat pengumpul ke pabrik CPO di Kabupaten Kampar di provinsi Riau, Indonesia, Selasa (26/4/2022). (REUTERS/Willy Kurniawan)

Jakarta, CNBC Indonesia - Harga komoditas minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) naik di sesi perdagangan Kamis (1/9/2022), setelah Bursa Malaysia derivatives Exchange ditutup kemarin untuk memperingati Hari Nasional.

Mengacu pada Refinitiv, harga CPO pada sesi awal perdagangan menguat 0,72% ke MYR 4.173/ton pada pukul 09:50 WIB.


Secara teknis, Analis Komoditas Reuters Wang Tao memprediksikan harga CPO hari ini akan menembus titik support di MYR 4.085/ton dan turun menuju MYR 3.857/ton.

CPO 1 SeptSumber: Refinitiv

Laju harga CPO hari ini dibayangi oleh pergerakan harga minyak saingannya. Seperti diketahui, harga CPO kerap dipengaruhi oleh harga minyak saingan seperti minyak kedelai hingga minyak mentah karena mereka bersaing untuk mendapatkan pangsa pasar.

Pukul 09:25 WIB, harga minyak jenis Brent dibanderol US$ 96,49/barel, tergelincir 2,84% ketimbang posisi penutupan di hari sebelumnya. Sedangkan, jenis light sweet anjlok 2,28% ke US$ 89,55/barel.

Pada Rabu (31/8), Surveyor Kargo Intertek Testing Services melaporkan ekspor produk minyak sawit Malaysia selama bulan Agustus 2022, naik 1,6% menjadi 1.299.116 ton dari 1.278.579 ton pada bulan sebelumnya.

Sementara dari dalam negeri, Kementerian Perdagangan Indonesia telah menetapkan harga acuan CPO pada US$ 929,66/ton untuk periode 1-15 September 2022 dan menempatkan pajak ekspor senilai US$ 74/ton.

Selain itu, pemerintah Indonesia juga menurunkan ambang batas pungutan ekspor minyak sawitnya untuk mengenakan pungutan maksimum US$ 240/ton ketika harga referensi mencapai lebih dari US$ 1.430/ton.

Pungutan tersebut mulai berlaku pada 1 November 2022 karena pemerintah Indonesia telah membebaskan pungutan ekspor CPO hingga akhir Oktober untuk mendorong ekspor.

Pungutan ekspor CPO akan digunakan pemerintah Indonesia untuk mendanai program minyak sawitnya seperti penanaman kembali kelapa sawit dan subsidi biodiesel.

Kementerian Keuangan juga menurunkan ambang batas penerapan pajak ekspor CPO, berikut rinciannya:

Harga Referensi

Pajak

Retribusi

Hingga US$ 680

0

55

>$680 - $730

3

65

>$730 - $780

18

75

>$780 - $830

33

85

>$830 - $880

52

90

>$880 - $930

74

95

>$930 - $980

125

100

>$980 - $1.030

148

105

>$1.030 - $1.080

178

110

>$1.080 - $1.130

201

115

>$1,130 - $1,180

220

120

>$1,180 - $1,230

240

140

>$1.230 - $1.280

250

160

>$1.280 - $1.330

260

180

>$1,330 - $1,380

270

200

>$1,380 - $1,430

280

220

>$1.430

288

240

TIM RISET CNBC INDONESIA

Berkah Batu Bara, Sederet Taipan Ini Makin Tajir

 batu bara kapal tongkang Foto: Detikcom


PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI Lonjakan laba bersih emiten-emiten tambang batu bara nasional nasional membuat taipan pemiliknya semakin tajir melintir.

Bagaimana tidak, dari 5 emiten produsen batu bara terbesar di Tanah Air yang sahamnya tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) sukses mencatatkan kenaikan laba bersih ratusan hingga ribuan persen pada semester I 2022.

Peningkatan laba bersih terbesar dicatatkan oleh emiten PT Indika Energy Tbk (INDY). Hingga Juni 2022, laba bersih INDY naik 1.571% menjadi US$ 201 juta dari periode yang sama tahun sebelumnya US$ 12 juta. PT BESTPROFIT

BEST PROFIT


Kenaikan laba bersih INDY juga dibarengi dengan peningkatan pendapatan sebesar 66% secara tahunan menjadi US$ 1,94 miliar.

Kontributor terbesar pendapatan INDY berasal dari anak usahanya yaitu PT Kideco Jaya Agung sebagai produsen batu bara nasional. Hingga semester I 2022, pendapatan Kideco naik 58% menjadi US$ 1,38 miliar.

Harga batu bara rata-rata (average selling price/ASP) Kideco mengalami peningkatan sebesar 68% secara tahunan. Peningkatan ASP yang signifikan masih mampu menutupi penurunan volume penjualan sebesar 5,9% sehingga dari sisi top line masih mampu membukukan pertumbuhan dobel digit. BESTPROFIT


Di posisi kedua ada PT Harum Energy Tbk (HRUM) milik Kiki Barki yang sukses mencatatkan pertumbuhan laba sebesar 1.310% secara tahunan. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF­

Pada semester I-2022, laba bersih HRUM melesat hampir 15x menjadi US$ 146 juta, padahal di tahun sebelumnya laba bersih HRUM hanya US$ 10 juta saja.

Pertumbuhan laba bersih yang fantastis juga dibarengi dengan kenaikan penjualan yang mencapai 226% secara tahunan menjadi US$ 377 juta.

Di posisi ketiga ada emiten tambang batu bara milik Boy Thohir yaitu PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO). Laba bersih ADRO tercatat tumbuh 613% menjadi US$ 1,2 miliar pada semester I 2022.

Sementara itu dari sisi top line, pendapatan ADRO naik menjadi US$ 3,5 miliar atau tumbuh 127% secara tahunan. Hal ini selaras dengan peningkatan ASP maupun volume penjualan yang meningkat masing-masing 117% dan 7% secara tahunan.

Selanjutnya ada PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG). Emiten tambang batu bara yang mayoritas sahamnya dikuasai oleh raksasa energi Thailand (Banpu) ini juga sukses mencetak pertumbuhan laba bersih signifikan.

Tak tanggung-tanggung, laba bersih ITMG naik 292% secara tahunan menjadi US$ 461 juta pada semester I-2022. Pendapatan ITMG juga naik 110% menjadi US$ 1,4 miliar yang ditopang oleh kenaikan ASP mencapai 134% meskipun volume penjualan turun 10% menjadi 8,1 juta ton.

Terakhir ada emiten tambang batu bara nasional pelat merah yaitu PT Bukit Asam Tbk (PTBA). Laba bersih PTBA juga melonjak 246% secara tahunan menjadi Rp 6,2 triliun pada semester I-2022. Jakarta, CNBC Indonesia 

Efek Pidato 8 Menit, IHSG Dibuka Anjlok 1,31%!

 Ilustrasi Bursa (CNBC Indonesia/Andrean Kristianto) Foto: Ilustrasi Bursa (CNBC Indonesia/Andrean Kristianto)

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka ambles pada awal perdagangan Senin (29/8/2022), di tengah bursa saham global yang berjatuhan setelah pidato 8 menit ketua bank sentral Amerika Serikat (AS) di simposium Jackson Hole.

Pada pembukaan perdagangan sesi I hari ini, IHSG dibuka ambles 1,31% ke posisi 7.041,79. Selang lima menit setelah dibuka, IHSG ambrol 1,41% ke 7.034,98. IHSG pun keluar dari zona psikologisnya di 7.100.

IHSG menyusul bursa saham global yang juga berjatuhan. Di Asia-Pasifik, indeks Nikkei Jepang dibuka ambruk 1,68%, Hang Seng Hong Kong ambles 1,04%, Shanghai Composite China merosot 1,02%, Straits Times Singapura melemah 0,87%, ASX 200 Australia terkoreksi 0,37%, dan KOSPI Korea Selatan anjlok 2,48%. PT BESTPROFIT

BEST PROFIT


IHSG juga menyusul bursa saham Amerika Serikat (AS), yang juga ambles pada perdagangan Jumat akhir pekan lalu.

Indeks Dow Jones Industrial Average (DJIA) ditutup ambruk 3,03%, S&P 500 anjlok 3,37%, dan Nasdaq Composite longsor nyaris 4%, atau tepatnya longsor 3,94%.

Ketua bank sentral AS (Federal Reserve/The Fed), Jerome Powell yang berbicara di simposium Jackson Hole membuat pasar ketar-ketir. Powell menegaskan masih akan terus menaikkan suku bunga dengan agresif hingga inflasi melandai. BESTPROFIT


Alhasil, harapan Powell akan sedikit mengendurkan kenaikan suku bunga pun sirna, resesi Negeri Paman Sam semakin di depan mata.

"Memulihkan stabilitas harga kemungkinan membutuhkan stance yang ketat dalam waktu yang lama. Catatan sejarah sangat menentang pelonggaran kebijakan moneter yang prematur," kata Powell dalam acara simposium Jackson Hole, sebagaimana dilansir CNBC International, Jumat (26/8/2022) lalu.

Bagi pelaku pasar sebelumnya, inflasi di AS sudah menunjukkan tanda-tanda mencapai puncaknya. Tetapi dengan pernyataan Powell tersebut, pasar pun berubah pikiran dan mereka melihat tren penurunan inflasi masih belum akan terjadi dalam waktu dekat.

Inflasi berdasarkan personal consumption expenditure (PCE) yang menjadi acuan The Fed pada Juli tercatat tumbuh 6,3% secara tahunan (year-on-year/yoy), turun dari bulan sebelumnya 6,8% (yoy). Meski menurun, tetapi masih di level tertinggi dalam 40 tahun terakhir. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF­

Kemudian inflasi inti PCE tumbuh 4,6% (yoy), lebih rendah dari sebelumnya 4,8% (yoy).

Powell mengatakan, The Fed tidak akan terpengaruh dengan data selama satu atau dua bulan, dan masih akan terus menaikkan suku bunga sampai inflasi mendekati target 2%.

Artinya, The Fed akan tetap bertindak agresif di tahun ini sampai ada tanda-tanda inflasi melandai. The Fed sepertinya mengorbankan perekonomian demi menurunkan inflasi, ketimbang membiarkannya terus lepas kendali.

Memang, salah satu cara cepat untuk menurunkan inflasi adalah resesi. Ketika resesi terjadi, maka dari sisi permintaan (demand) akan terjadi penurunan yang pada akhirnya menurunkan inflasi.

Di kuartal II-2022, perekonomian AS sebenarnya mengalami kontraksi. Hal yang sama terjadi di kuartal sebelumnya. Hal tersebut biasanya disebut sebagai inflasi, tetapi Powell yang banyak ekonom menyatakan ekonomi AS tidak resesi melihat pasar tenaga kerja yang kuat.

Namun, Powell sudah menyatakan pasar tenaga kerja melemah, dan perekonomian AS akan merasakan "beberapa penderitaan" yang menjadi indikasi The Fed melihat resesi akan terjadi.

Selain itu dari dalam negeri, isu kenaikan harga Pertalite dan Solar masih menjadi perhatian utama.

Informasi yang diterima oleh CNBC Indonesia, kenaikan harga BBM Pertalite dan Solar Subsidi ini akan diumumkan pada 31 Agustus ini, dan harga baru kedua BBM tersebut akan berlaku pada 1 September 2022 ini.

"Pada hari Senin (29/8/2022) akan ada rapat lanjutan mengenai tindak lanjut rapat-rapat sebelumnya," ungkap sumber tersebut kepada CNBC Indonesia, Sabtu (27/8/2022).

Sementara itu, dari sumber tersebut juga, kemungkinan kenaikan harga BBM Pertalite di SPBU Pertamina masih akan berada di bawah Rp 10.000 per liter dengan range kenaikan Rp 1.000 sampai Rp 2.500 dari harga yang saat ini Rp 7.650 per liter.

"Kemungkinan di bawah Rp 10.000/liter," kata sumber tersebut.

Kenaikan harga BBM subsidi bisa mengerek inflasi yang pada akhirnya berdampak buruk bagi perekonomian Tanah Air. Jakarta, CNBC Indonesia

TIM RISET CNBC INDONESIA

Amerika Masih Resesi, Harga Minyak Anjlok

 Caution tape is wrapped around fuel pumps at an Exxon Gas Station on Boonsboro Road in Lynchburg, Va., Tuesday, May 11, 2021. More than 1,000 gas stations in the Southeast reported running out of fuel, primarily because of what analysts say is unwarranted panic-buying among drivers, as the shutdown of a major pipeline by hackers entered its fifth day. In response, Virginia Gov. Ralph Northam declared a state of emergency. (Kendall Warner/The News & Advance via AP) Foto: Rantai dililitkan di sekitar pompa bahan bakar di Pompa Bahan Bakar Exxon di Jalan Boonsboro di Lynchburg, Va., Selasa, 11 Mei 2021.(Kendall Warner / The News & Advance via AP)

- Harga minyak dunia anjlok pada perdagangan pagi hari ini. Kekhawatiran akan resesi membuat harga si emas hitam terkoreksi.

Pada Jumat (26/8/2022) pukul 06:34 WIB, harga mnyak jenis brent berada di US$ 99,76/barel. Turun 1,44% dari posisi penutupan perdagangan hari sebelumnya.

Sedangkan yang jenis light sweet atau West Texas Intermediate (WTI) harganya US$ 92,96/barel. Ambles 2,03%.


crudeSumber: Refinitiv

Kabar dari Amerika Serikat (AS) menjadi beban buat harga minyak. US Bureau of Economic Analysis melaporkan perekonomian Negeri Paman Sam pada kuartal II-2022 tumbuh negatif (terkontraksi) 0,6% dibandingkan kuartal sebelumnya. Angka ini adalah pembacaan kedua, pada pembacaan pertama Produk Domestik Bruto (PDB) AS terkontraksi 0,9%.

Memang data pertumbuhan ekonomi AS membaik dibandingkan saat pembacaan pertama. Namun tetap di teritori negatif. Dengan begitu, PDB AS tetap mengalami kontraksi secara kuartal dalam dua kuartal beruntun. So, AS masih terjebak di resesi teknikal.

growthSumber: Refinitiv

Masalahnya, AS adalah konsumen minyak terbesar di dunia. Saat sang pasar utama mengalami resesi, ada ekspektasi permintaan energi akan berkurang. Jadi sangat wajar harga minyak terpangkas. Jakarta, CNBC Indonesia 

TIM RISET CNBC INDONESIA

IHSG Berbalik Melemah 0,5%, NBS Borong Saham BUMI

 Investor memantau pergerakan saham melalui layar telepon selular.

 PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah 0,52% ke kisaran 7.157,3 pada penutupan sesi pertama perdagangan hari ini, Kamis (25/8/2022). PT BESTPROFIT


Menurut data RTI, IHSG diperdagangkan di kisaran terendah 7.146,3 hingga tertinggi 7.210,2. Sebanyak 20,34 miliar lembar saham senilai Rp 6,5 triliun ditransaksikan hari ini. Sebanyak 212 saham menguat, 277 melemah, dan 195 stagnan. Kapitalisasi bursa sebesar Rp 9.372,5 triliun.

Advertisement

Saham-saham unggulan yang tergabung dalam indeks LQ45 turun 0,8% ke kisaran 1.018,4, JII turun 0,74% ke 614,4, investor33 turun 0,87% ke 482,5. BEST PROFIT


Adapun saham-saham yang paling aktif siang ini antara lain: PT Bumi Resources Tbk (BUMI) dengan nilai transaksi Rp 1,1 triliun. BUMI naik 18,12% ke Rp 176. Lalu, PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) dengan transaksi Rp 322,9 miliar, sedangkan sahamnya turun 3,37% ke Rp 4.590. Kemudian PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) dengan transaksi sebesar Rp 222,7 miliar dan sahamnya datar di Rp 4.290 per saham. BESTPROFIT

PT BESTPROFIT FUTURES

BPF­

NBS Clients dilaporkan menambah kepemilikannya atas saham PT Bumi Resources Tbk (BUMI). Dari laporan biro administrasi efek PT Ficomindo Buana Registrar terungkap bahwa per 23 Agustus 2022, NBS Clients menjadi menggenggam 9.617.265.262 saham BUMI atau 6,87%. Padahal, sebelumnya, NBS hanya memiliki 9.417.265.262 saham BUMI atau 6,72%. Artinya, kepemilikan NBS pada BUMI per 23 Agustus 2022, menunjukkan penambahan sebanyak 200 juta saham atau 2 juta lot. Jakarta, Beritasatu.com

Modernland Realty Raih Predikat Pengembang Terbaik Indonesia

 PT Modernland Realty Tbk dinobatkan sebagai salah satu Top 10 Developers Indonesia di ajang BCI Asia Awards 2022. Penghargaan ini diselenggarakan di Ballroom Ritz Carlton Hotel Pacific Place, Rabu, 23 Agustus 2022.

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - PT Modernland Realty Tbk dinobatkan sebagai salah satu Top 10 Developers Indonesia di ajang BCI Asia Awards 2022 yang merupakan ajang penghargaan kepada perusaahaan arsitektur dan pengembang teratas yang memiliki dampak terbesar pada lingkungan binaan di Asia Tenggara.

Ajang penghargaan BCI Asia Awards ini sudah dimulai sejak tahun 2003. Diadakan di tujuh wilayah Asia, yaitu Hong Kong, Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, Thailand, dan Vietnam. Apresiasi ini didedikasikan kepada perusahaan pengembang yang membangun dan merancang properti dengan volume terbesar, menciptakan desain bangunan hijau, dan ramah lingkungan serta memiliki desain interior yang mengesankan.

Advertisement

Pemenang penghargaan dipilih berdasarkan nilai agregat terbesar dari proyek yang sedang dibangun selama rentang satu tahun terakhir, terutama dilihat dari sejauh mana upaya keberlanjutan (sustainability) proyek berjalan serta peringkat bangunan hijau yang terkonfirmasi.

Marketing and Sales Director Urban Development PT Modernland Realty Tbk, Kelvin O Lesmana mengatakan, penghargaan BCI Asia Awards merupakan satu prestasi yang membanggakan bagi perusahaan karena menjadi bukti pengakuan atas kinerja perseroan. BEST PROFIT

BESTPROFIT

"Kami sangat bangga dinobatkan sebagai salah satu dari Top 10 Developers Indonesia di ajang BCI Asia Awards 2022. Hal ini merupakan sebuah bentuk pengakuan publik yang sangat berarti karena meningkatkan kredibilitas dan kinerja perseroan di masyarakat. Kami akan terus meningkatkan kinerja di tengah tantangan pandemi Covid-19,” kata Kelvin di Jakarta, Selasa (23/8/2022).

Kelvin menjelaskan, sebagai developer yang telah berpengalaman lebih dari 39 tahun dalam kontelasi bisnis properti di Indonesia, Modernland Realty selalu melihat setiap peluang-peluang baru. "Termasuk menganalisis tren pasar yang sedang terjadi, untuk membuat pola bisnis baru yang tepat," jelasnya. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF­

Sementara itu, Managing Director Urban Development PT Modernland Realty Tbk, David Iman Santosa mengatakan, perseroan telah memantapkan posisinya sebagai pengembang properti terdepan di Indonesia.

Brand Modernland Realty telah dikenal dan melekat melalui tiga pilar bisnis, yakni urban development, industrial dan hospitality.

"Nilai properti di kawasan tiga pilar bisnis milik perseroan terus meningkat, seiring dengan penambahan berbagai fasilitas dan sarana infrastruktur,” tuturnya.

Memasuki tahun 2022, kata David Iman Santosa, sejumlah strategi dan aksi korporasi telah dipersiapkan oleh perusahaan. Salah satu strateginya, dengan mengusung semangat Build Back Better Post Pandemic.

Tema ini merupakan manifestasi dari strategi yang akan ditempuh Modernland Realty pada tahun 2022 dan tahun-tahun berikutnya, yaitu melangkah ke fase bisnis baru dengan penuh semangat dan harapan tinggi.

"Memang, untuk memperoleh hasil maksimal tersebut, tidaklah semudah membalikkan telapak tangan. Sebab, untuk mendapatkan kesuksesan yang lebih besar tentu kita harus bekerja lebih keras. Dengan sikap optimistis dan positif, mari kita raih kesuksesan di tahun macan air ini,” kata David Iman Santosa.

Jakarta, Beritasatu.com

Transferan Jokowi Habis 'Dimakan' PNS Daerah, Ini Buktinya!

 rupiah detik Foto: detik.com

 - Realisasi Transfer ke Daerah dan Dana Desa (TKDD) yang habis untuk untuk membayar gaji pegawai negeri sipil (PNS) daerah menjadi masalah klasik yang tak pernah tuntas.

Alhasil, hal ini memperlambat pembangunan dan kesejahteraan masyarakat di daerah.


Dana transfer ke daerah dan dana desa (TKDD) pada APBN 2022 disepakati melalui Perpres 98 Tahun 2022 tercatat mencapai Rp 804,8 triliun. Adapun, pagunya mencapai Rp 738,17 triliun

Dikutip dari SIKD Ditjen Perimbangan Keuangan, realisasi TKDD baru setengahnya yakni Rp350,74 juta per 22 Agustus 2022 atau sekitar 47,51%. Sementara itu, pendapatan asli daerah (PAD) tercatat Rp330,91 triliun dan realisasinya mencapai Rp173,91 triliun atau 52,56% dari pagu. PAD ini mencakup retribusi daerah, pajak daerah dan lainnya.

Dari pos-pos penerimaan tersebut ditetapkan belanja daerah pada 2022 sebesar Rp1.200 triliun. Dari data SIKD, terungkap bahwa belanja pegawai mendominasi sebesar Rp 411,49 triliun dengan serapan mencapai 41,15% atau Rp494,12 triliun per 22 Agustus 2022.

Di sisi lain pagu belanja modal hanya sebesar Rp 190,15 triliun pada tahun ini. Itu pun baru terserap 20,76% atau sekitar Rp 39,46 triliun. Kemudian, belanja barang dan jasa pun dipatok Rp 338,04 triliun dalam pagu anggaran. Per 22 Agustus 2022, realisasinya hanya Rp 126,64 triliun atau 37,47% dari total pagu anggaran.

Dirjen Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri Agus Fatoni mengeluhkan pendapatan asli daerah (PAD) di sebagian besar provinsi di Indonesia masih minim. Akibatnya, pendapatan pemerintah daerah itu belum bisa memenuhi kewajiban operasionalnya.

"Pendapatannya kecil, tentu belanja pembangunannya jadi kecil, karena dana transfer itu banyak digunakan untuk belanja pegawai," ungkapnya dalam Economic Update 2022 CNBC Indonesia, Senin (22/8/2022).

Pertengahan 2021, Menteri Keuangan Sri Mulyani pernah menyoroti masalah tata kelola pengelolaan keuangan daerah. Dia menilai anggaran daerah terlalu banyak dihabiskan untuk belanja pegawai, yakni PNS/ASN, sementara pembangunan infrastruktur minim.

"Kita melihat belum optimalnya porsi belanja APBD, dimana belanja APBD cenderung tinggi untuk belanja aparatur dan rendah ke belanja yang sifatnya infrastruktur publik," katanya tahun lalu. Jakarta, CNBC Indonesia

Ini Pemicu Rupiah dan Mata Uang Kawasan Asia Ambrol Berjamaah

 Infografis: Uang Khusus HUT RI Rp 75.000 Foto: Infografis/Uang Khusus HUT RI Rp 75.000/Arie Pratama

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI  - Kurs rupiah kembali tak berdaya di hadapan dolar Amerika Serikat (AS) hingga di pertengahan perdagangan Senin (22/8/2022). Kondisi ini terjadi di tengah isu kenaikan harga Bahan Bakar (BBM).

Selain itu, investor masih menunggu keputusan Bank Indonesia (BI) mengenai kebijakan moneter pekan ini

Mengacu pada data Refinitiv, rupiah terkoreksi pada pembukaan perdagangan sebanyak 0,1% di Rp 14.850/US$. Sayangnya, rupiah terkoreksi lebih dalam sebanyak 0,24% menjadi Rp 14.870/US$ pada pukul 11:00 WIB. PT BESTPROFIT

BEST PROFIT

Isu dalam negeri mengenai kenaikan harga BBM jenis Petralite kian santer, setelah nilai impor per Juli 2022 melesat khususnya pada minyak dan gas. Ditambah, adanya kenaikan harga minyak mentah dunia, kian membebani subsidi pemerintah. Di sepanjang tahun ini, pemerintah Indonesia tercatat telah menggelontorkan dana senilai Rp 520 triliun untuk subsidi.

Selain itu, para pelaku pasar masih menunggu keputusan kebijakan moneter dari MH Thamrin. BI dijadwalkan akan menggelar Rapat Dewan Gubernur (RDG) Agustus 2022 yang akan berlangsung selama dua hari pada 22 dan 23 Agustus 2022.

Konsensus pasar yang dihimpun CNBC Indonesia menunjukkan sebagian besar lembaga/institusi memproyeksikan BI akan mempertahankan suku bunga acuan di 3,5%.

Dari 13 institusi yang terlibat dalam pembentukan konsensus tersebut, 11 memproyeksi BI akan mempertahankan suku bunga acuan di 3,50%. Dua lainnya memperkirakan BI akan menaikkan suku bunga sebesar 25 bps menjadi 3,75% pada bulan ini.

Sebagai informasi, suku bunga acuan BI sebesar 3,5% sudah berlaku sejak Februari 2021 atau 18 bulan terakhir. BESTPROFIT


Ekonom Bank Danamon Irman Faiz mengatakan inflasi inti dan stabilitas rupiah masih terkendali. Kondisi ini menjadi modal bagi BI dalam mempertahankan suku bunga acuan pada bulan ini.

"Data inflasi inti dan pergerakan rupiah cenderung masih dalamappetiteBI," tutur Irman, kepadaC NBC Indonesia.

Inflasi inti pada Juli tercatat 0,28% (month to month/mtm) dan 2,86% (year on year/yoy). Inflasi inti tahunan sebenarnya sudah merangkak naik dari 1,84% pada Januari menjadi 2,86% pada Juli. Namun, dalam beberapa kesempatan Perry selalu menegaskan jika inflasi inti masih terkendali di sasaran BI 2-4%.

Sementara itu, inflasi umum pada Juli menembus 0,64 % (month on month/MoM), melesat dibandingkan yang tercatat pada Juni yakni 0,61%.Secara tahunan (year on year/yoy), inflasi pada Juli terbang ke angka 4,94%. Catatan tersebut adalah yang tertinggi sejak Oktober 2015.

Laju Mata Uang Garuda terbebani oleh keperkasaan dolar AS di pasar spot. Indeks dolar AS telah melesat 2,33% selama pekan lalu dan menjadi reli secara mingguan terbaik sejak April 2020. Ditambah, dengan potensi kenaikan suku bunga acuan selanjutnya oleh bank sentral AS (Federal Reserve/The Fed) kian menopang penguatan si greenback.

Namun, pukul 11:00 WIB, indeks dolar AS yang mengukur kinerja greenback terhadap enam mata uang dunia lainnya terkoreksi 0,03% ke posisi 108,132. Meski terkoreksi, tapi dolar AS berada di dekat rekor tertinggi selama dua dekade di 109,29.

"Pejabat The Fed menekankan pesan bahwa lebih banyak kenaikan suku bunga akan datang mengingat perang melawan inflasi belum dimenangkan," tutur Ahli Strategi FX National Australia Bank dikutip ReutersPT BESTPROFIT FUTURES

BPF­

Mengacu pada alat ukur FedWatch, para pelaku pasar melihat peluang sebesar 47,5% untuk kenaikan suku bunga acuan sebesar 75 basis poin (bps) pada pertemuan 21-22 September 2022. Sementara 52,5% melihat peluang kenaikan 50 bps.


Di Asia, mayoritas mata uang ambrol terhadap dolar AS, hanya rupee India dan dolar Taiwan yang berhasil menguat meski tipis saja.

Sementara, baht Thailand terkoreksi paling besar 0,45% terhadap dolar AS, disusul oleh Mata Uang Garuda.

TIM RISET CNBC INDONESIA

Pembentukan Bursa Kripto Indonesia Mendesak, Progresnya?

 Ilustrasi aset kripto.

PT BESTPROFIT FUTURES JAMBI - CEO Indodax Oscar Darmawan pemerintah perlu segera meresmikan bursa kripto atau Digital Future Exchange (DFX) yang nantinya berfungsi untuk membantu pengawasan transaksi aset kripto agar lebih aman dan dapat melindungi para traders aset kripto.

"Saya optimistis pembentukan bursa ini dapat memajukan ekosistem kripto di Indonesia menjadi jauh lebih baik lagi,” kata dia dalam keterangan tertulisnya Jumat (19/8/2022). PT BESTPROFIT

BEST PROFIT

Advertisement

Kondisi pasar aset kripto secara global saat ini sedang tertekan. Setelah sempat mencapai US$ 3 triliun, saat ini kapitalisasi pasar aset kripto turun di bawah US$ 1 triliun. Angka tersebut merupakan pencapaian terendah pertama kalinya sejak Februari 2021. BESTPROFIT



Oscar berpendapat bahwa saat market bearish seperti ini, merupakan momen tepat untuk mengumpulkan portofolio kripto.

General Counsel PINTU Malikulkusno Utomo ikut serta memberikan pandangannya terhadap pembentukan bursa kripto. “Pembentukan bursa berjangka kripto dapat segera diwujudkan untuk mendorong kemajuan industri kripto di Indonesia, meningkatkan kepercayaan masyarakat, dapat memberikan keterbukaan informasi, dan perlindungan bagi investor,” katanya.

Ia meyakini lebih tepat apabila bursa kripto tersebut merupakan bursa yang telah melewati rangkaian proses ketat dan memenuhi persyaratan sesuai aturan berlaku. PT BESTPROFIT FUTURES

BPF­

Wakil Menteri Perdagangan, Jerry Sambuaga mengungkapkan bahwa pembentukan Bursa Kripto Indonesia hampir rampung. “Intinya sudah mendekati, mudah-mudahan secepatnya tahun ini,” ujarnya.

CEO Upbit APAC Alex Kim yang merupakan bagian dari konsorsium tersebut menuturkan, mitigasi risiko ke lembaga-lembaga yang diatur dan diawasi oleh Bappebti, pada saat kondisi pasar buruk dapat melindungi dana pelaku usaha dan konsumen.

“DFX sebagai calon bursa kripto telah siap beroperasi dan berkontribusi dalam ekosistem industri aset kripto Indonesia, sesuai dengan amanah peraturan perundangan pemerintah khususnya Bappebti. Inilah kenapa kami sangat menyambut dan menantikan finalisasi DFX,” ungkap dia.


Chairwoman Asosiasi Blockchain Indonesia (ABI) Asih Karnengsih mengatakan bear market merupakan hal lumrah dan hanya bersifat sementara. “Bear market terakhir terjadi pada 2018 dan kita sudah tahu bersama apa yang terjadi setelahnya. Momentum ini menjadi proses alami pengeliminasian players yang masuk industri ini hanya karena valuasi semata. Sedangkan the real players semakin fokus pada building dan developing,” katanya.

Beberapa faktor yang mempengaruhi kondisi pasar aset kripto beberapa bulan terakhir ini, yakni Bitcoin (BTC) menunjukkan pergerakan harga terburuk dalam 1 dekade pada kuartal II 2022. Harga BTC yang sempat menyentuh US$ 17.600 pada 18 Juni lalu. Jakarta, Beritasatu.com

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. BPFJAMBI - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger